Taranty Shakila Balqis SMAN 1 Bontang menggelar Seminar Jurnalistik & Podcast pada Sabtu (16/8) di aula sekolah. Kegiatan ini mengangkat tema “Jurnalisme dan Public Speaking di Era Konten” dan bertujuan menumbuhkan kreativitas, minat, serta bakat siswa dalam menghasilkan konten yang berkualitas di era digital. Acara dibuka dengan laporan dari Ketua Ekstrakurikuler Jurnalistik dan Podcast, RestiLanjutkan membaca “Seminar Jurnalistik & Podcast: Speak and Write to Inspire”
Arsip Kategori: Berita Sekolah
SMA Negeri 1 Bontang Hadirkan Sosialisasi FKIP Unmul untuk Siswa Kelas XII
Gadisa Fatimatu Azzahra Bontang, 1 Agustus 2025 — Dalam rangka memberikan informasi dan motivasi kepada siswa kelas XII yang akan melanjutkan pendidikan ke jenjang perguruan tinggi, SMA Negeri 1 Bontang menyelenggarakan kegiatan sosialisasi bersama Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Mulawarman (Unmul). Kegiatan ini berlangsung pada Jumat pagi, 1 Agustus 2025, bertempat di aulaLanjutkan membaca “SMA Negeri 1 Bontang Hadirkan Sosialisasi FKIP Unmul untuk Siswa Kelas XII”
